Jabar Berhati-hati Gelar Pembelajaran Tatap Muka

30 August 2021 20:35

Pemerintah memutuskan pembelajaran tatap muka dapat dilakukan pada daerah yang menerapkan PPKM level 3. Namun Pemprov Jawa Barat berhati-hati dalam menggelar pembelajaran tatap muka. Saat ini persiapan terus dilakukan sejumlah sekolah dan vaksinasi covid-19 untuk siswa serta tenaga pendidik terus dikebut.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Hani Handayanti)