1 February 2021 21:00
Di tengah pandemi covid-19, emerging market seperti Indonesia memiliki kesempatan emas untuk menjaring investasi dan melakukan “jump start” pemulihan ekonomi. Namun pemulihan ekonomi tentu tak semudah itu. Lalu bagaimana strategi pemerintah menyiapkan ekonomi di tengah tatanan dunia baru?