Pemerintah Diminta Tangkap Penimbun Obat

7 July 2021 17:53

Komisi VI DPR RI meminta menindak tegas dengan menangkap pelaku penimbunan obat dan vitamin di masa pandemi covid-19. Belakangan ini berbagai masalah muncul dalam penanganan kasus covid-19 salah satunya adalah kelangkaan obat dan vitamin.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Heru Nazar)