23 October 2020 23:19
12 laga dijalani Timnas U-19 selama di Kroasia termasuk game internal, torehan positif pun datang dari Tim U-19 Indonesia. Menurut Tommy Welly, struktur permainan tim sudah lebih terlihat dan mengalami progres yang baik.