22 March 2020 21:44
Bertepatan dengan ulang tahun yang ke-14, Kick Andy akan memberikan penghargaan kepada pejuang-pejuang inspiratif yang penuh semangat kepahlawanan, memberikan karya nyata mereka kepada sesama anggota masyarakat, lingkungan bahkan lebih luas lagi bagi negeri ini.