8 October 2024 19:43
Calon Bupati Tapanuli Tengah Masinton Pasaribu dilaporkan ke polisi oleh Wakil Ketua DPRD Tapanuli Tengah Camelia Neneng Susanti atas kasus kekerasan. Masinton dan Camelia sama-sama merupakan kader PDI Perjuangan (PDIP).
Dalam laporan polisi disebut bahwa perkaranya adalah Masinton yang menarik baju Camelia hingga kancing bajunya terlepas. Rekan Camelia yang menjadi saksi menjelaskan peristiwa terjadi pada hari Minggu, 6 Oktober 2024.
Baca juga: Masinton Kritik Soal HUT RI Akan Diadakan di IKN |