Sekeluarga di Bekasi Meninggal Dunia Saat Isolasi Mandiri

9 July 2021 17:06

Satu keluarga yang terdiri dari tiga orang di Bekasi, Jawa Barat meninggal dunia saat sedang isolasi mandiri karena terpapar covid-19. Satu orang meninggal di rumah sementara dua lainnya meninggal di rumah sakit pada hari yang sama.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Heru Nazar)