Ilustrasi emas Antam. Foto: MI.
Jakarta: Harga emas batangan PT Aneka Tambang (Persero) Tbk atau Antam yang dipantau dari laman Logam Mulia menguat.
Mengutip logammulia.com, Selasa, 5 Maret 2024, harga emas batangan Antam hari ini dibanderol Rp1,179 juta per gram atau naik Rp15 ribu per gram.
Sementara harga
buyback emas batangan Antam hari ini naik pesat. Harga jual kembali Antam hari ini naik Rp15 ribu per gram menjadi Rp1,072 juta per gram.
Berikut harga pecahan emas batangan yang tercatat di Logam Mulia hari ini:
Emas batangan 0,5 gram: Rp639 ribu.
Emas batangan 1 gram: Rp1,179 juta.
Emas batangan 2 gram: Rp2,302 juta.
Emas batangan 3 gram: Rp3,433 juta.
Emas batangan 5 gram: Rp5,699 juta.
Emas batangan 10 gram: Rp11,320 juta.
Emas batangan 25 gram: Rp28,137 juta.
Emas batangan 50 gram: Rp56,155 juta.
Emas batangan 100 gram: Rp112,190 juta.
Emas batangan 250 gram: Rp280,087 juta.
Emas batangan 500 gram: Rp559,875 juta.
Emas batangan 1.000 gram: Rp1,119 miliar.