Dua dari Tiga Korban Tewas KM Santika Nusantara Teridentifikasi
24 August 2019 06:30
SHARE NOW
URL Berhasil di Salin
Sebanyak tiga korban tewas akibat terbakarnya KM Santika Nusantara rute Surabaya-Balikpapan di perairan Laut Utara, Masalembo, Jawa Timur, ditemukan. Dua diantaranya sudah berhasil diidentifikasi.