8 May 2019 16:38
Muzni Zakaria mundur dari Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Gerindra Solok Selatan sebelum di tetapkan sebagai tersangka korupsi oleh komisi pemberantasan korupsi (KPK). Muzni Zakaria diduga menerima suap Rp460 juta dalam pembangunan Masjid Agung Solok Selatan dan Jembatan Ambaya.