Protes Jalan Rusak, Ibu-ibu Injak Mobil Dinas

1 September 2021 22:35

Sejumlah Ibu-ibu bersama warga lainnya di Kabupaten Muna, Sulawesi Tenggara melakukan unjuk rasa memprotes jalan rusak. Dalam aksi tersebut seorang Ibu-ibu menginjak-injak mobil dinas setempat yang melintas.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Heru Nazar)