Aksi Pengeroyokan 2 Pemuda Terekam CCTV

3 June 2022 21:22

Sekelompok pemuda di Semarang, Jawa Tengah melakukan pengeroyokan terhadap dua remaja karena tidak terima teman wanitanya diajak kencan pada Minggu (29/5/2022) lalu. Akibat aksi yang terekam kamera CCTV tersebut para tersangka terancam hukuman penjara selama lima tahun.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Heru Nazar)