Siapkah Sekolah di Zona Hijau Gelar Pembelajaran Tatap Muka?

16 June 2020 12:47

Mendikbud Nadiem Makarim menyatakan ada sejumlah persyaratan untuk sekolah bisa menyelenggarakan sistem ajar tatap muka. Di antaranya berada di zona hijau, sarana sanitasi dan kebersihan tersedia, membuat kesepakatan dengan komite sekolah soal kesiapan pembelajaran tatap muka serta izin dari orang tua/wali murid.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Hani Handayanti)