13 January 2026 11:37
Nama besar petinju legendaris dunia, Muhammad Ali, kembali diabadikan dalam catatan sejarah. Sosok yang dijuluki sebagai 'The Greatest' tersebut kini resmi menjadi wajah baru pada perangko Amerika Serikat. Peluncuran ini disambut dengan suasana haru oleh pihak keluarga.
Menariknya, kehadiran perangko ini seolah mewujudkan gurauan yang pernah dilontarkan Muhammad Ali semasa hidupnya. Sang juara dunia kelas berat tersebut sempat berseloroh bahwa dirinya pantas diabadikan dalam bentuk perangko.
Baca juga:
Menbud: Kartu Pos Jadi Media dalam Merekam Sejarah |