Jakarta akan Cerah Berawan Hari Ini

Ilustrasi. Foto: Medcom.id

Jakarta akan Cerah Berawan Hari Ini

medcom • 17 December 2023 04:36

Jakarta: Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), memprediksi DKI Jakarta cerah berawan pada Minggu, 17 Desember 2023. Hujan tidak akan mengguyur Ibu Kota.

Seluruh wilayah Jakarta cerah pada pagi hari. Siang sampai malam hari cuaca berganti menjadi cerah berawan. 

Suhu udara Jakarta sepanjang hari ini diyakini cukup panas, antara 24 hingga 34 derajat celsius. Suhu tertinggi bakal dirasakan warga Jakarta Barat, Selatan, dan Jakarta Timur.

Sementara suhu udara di Jakarta Pusat dan Jakarta Utara rata-rata 30 derajat celsius. Tingkat kelembapan udara sebesar 40 hingga 90 persen.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Anggi Tondi)