Ilustrasi. Foto: Medcom
Anggi Tondi Martaon • 28 June 2025 10:02
Jakarta: Polri bakal memperingati HUT ke-79 Bhayangkara. Uskup Agung Jakarta Kardinal Ignatius Suharyo berharap tema Hari Bhayangkara ke-79 yakni 'Polri untuk Masyarakat' terwujud dan tidak hanya menjadi slogan semata.
"Diwujudkan pelan-pelan sedikit demi sedikit tidak sekedar jadi slogan setiap kali ada ulang tahun," kata Suharyo melalui keterangan tertulis, Sabtu, 28 Juni 2025.
Suharyo juga meminta agar Korps Bhayangkara dapat menjadikan pengalaman 79 tahun berbakti untuk bangsa dan negara sebagai bahan refleksi dan pembelajaran. Sehingga, Polri selalu hadir di tengah masyarakat.
Baca juga:
HUT ke-79 Bhayangkara, Megawati hingga Jokowi Diundang |