29 July 2025 11:56
Setelah dua tahun ditutup untuk menghadirkan wajah baru bagi masyarakat, pameran tetap Galeri Nasional Indonesia (Galnas) kembali dibuka. Dengan layout baru ini, menjadi opsi yang dapat dikunjungi untuk melihat karya seni rupa.
Pameran tetap Galeri Nasional Indonesia kembali dibuka setelah dua tahun tutup untuk penyegaran. Pameran tetap hadir dengan wajah baru.
Karya-karya seni yang dipajang dalam pameran tetap merupakan hasil dari diskusi kurator serta seniman Indonesia, yang tentunya menjaga kebaruan agar tetap bisa menyesuaikan perkembangan zaman.
Baca juga: Festival Cheng Ho 2025 Berlangsung Lebih Meriah dari Tahun Lalu |