Anggota MPR, DPR, dan DPD periode 2024-2029 mengucapkan sumpah dan janji. Foto: Tangkapan layar Youtube DPR.
Yakub Pryatama Wijayaatmaja • 1 October 2024 12:25
Jakarta: Salah satu anggota DPR RI termuda berusia 28 tahun. Dia adalah Rio Dondokambey. Rio menjanjikan bakal fokus terhadap isu kepemudaan ketika bertugas kelak.
Ia juga berjanji kepada masyarakat, khususnya anak muda di Sulawesi Utara (Sultra) akan fokus terhadap isu-isu kepemudaan yang ada di dapil. Baik itu lapangan pekerjaan dan juga pendidikan.
“Juga pemberdayaan pemuda dan kualitas sumber daya masyarakat,” ujar dia, di Jakarta, Selasam 1 Oktober 2024.
Baca:
Rincian Kekayaan ‘Ultraman’ yang Dilantik jadi Anggota DPR |