7 August 2025 15:03
Dua mantan menteri era Joko Widodo (Jokowi) dipanggil Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), hari ini, Kamis, 7 Agustus 2025. Keduanya dipanggil untuk mengonfirmasi sejumlah kasus korupsi.
Dua mantan menteri itu, yakni Nadiem Makariem dan Yaqut Cholil Qoumas. Nadiem diperiksa soal kasus rasuah terkait pengadaan Google Cloud di Kemendikbudristek, sementara Yaqut soal korupsi kuota haji.
Baca juga: KPK Periksa 3 Orang Selisik Dugaan Korupsi Kuota Haji di Kemenag |